Tag Archives: Profil

Ringkasan Singkat Universitas Trunojoyo Madura

       Universitas Trunojoyo Madura (UTM) yang berdiri tahun 2001 berdasarkan Surat Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 85 Tahun 2001 merupakan perguruan tinggi negeri sebagai pengganti dari Univesitas Bangkalan. UTM mempunyai visi “Mewujudkan Universitas Trunojoyo Madura sebagai pencetak kader bangsa yang cerdas, berdaya saing, dan berakhlakul karimah”. Visi ini mempunyai tiga kata kunci yaitu cerdas, berdaya saing, dan berakhlakul

» Read more